Perayaan Hari HAM – Perayaan atas Kemerdekaan Identitas Diri
Pernyataan Sikap YOUTH INTERFAITH FORUM ON SEXUALITY (YIFoS) “Perayaan Hari HAM – Perayaan atas Kemerdekaan Identitas Diri” 10 Desember 2013 Hak Asasi Manusia (HAM) dipahami sebagai hak yang melekat pada individu semenjak dilahirkan terlepas apapun identitas yang melekat di dirinya. Deklarasi Universal HAM (DUHAM) yang diproklamirkan pada 10 Desember 1948 menjadi dasar pemenuhan HAM di […]
Perayaan Hari HAM – Perayaan atas Kemerdekaan Identitas Diri Read More »