Kearifan Lokal

Mengenal Komunitas Iman Dayak Losarang

Jika selama ini istilah dayak lekat dengan kehidupan suku dayak di pedalaman Kalimantan, maka hal ini tidak paralel dengan komunitas dayak losarang. Pemaknaan kata Dayak, berasal dari kata kerja ‘ayak’, ‘mengayak’, atau mengurai. Pengunaan istilah ini, sejatinya berangkat dari cara pandang komunitas dayak losarang dalam memaknai diri sendiri sebagai manusia, yang memiliki dua cermin sekaligus: […]

Mengenal Komunitas Iman Dayak Losarang Read More »

Lengger Lanang: Kesenian Rakyat dan Simbol Keragaman Identitas

Oleh Tim Redaksi dibaca normal 3 menit Le’ memiliki arti anak penggilan untuk laki-laki, Ngger merupakan kata ganti atau panggilan ‘kamu’ untuk anak perempuan. Kata lanang sendiri memiliki pengertian secara umum sebagai laki-laki. Awal mula eksistensi keseniaan Lengger Lanang diperkirakan telah hidup sejak pertengahan abad 17. Eksistensi Lenggar Lanang tersebar di tiga kabupaten yang saling

Lengger Lanang: Kesenian Rakyat dan Simbol Keragaman Identitas Read More »

Scroll to Top